Program S1 Desain Komunikasi Visual Universitas Indraprasta PGRI (UNINDRA) Jakarta



Warning: Trying to access array offset on value of type bool in /home/pusat/public_html/wp-content/themes/mh-magazine/includes/mh-custom-functions.php on line 366

Deprecated: ltrim(): Passing null to parameter #1 ($string) of type string is deprecated in /home/pusat/public_html/wp-includes/formatting.php on line 4477

VISI

Menjadi lembaga pendidikan Desain Komunikasi Visual yang peduli terhadap budaya dan nilai-nilai kearifan lokal, mandiri serta kreatif dalam menghadapi fenomena perubahan pada masyarakat dan berwawasan serta bermental kewirausahaan.

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan desain komunikasi visual yang terjangkau dan berkualitas dengan mengembangkan mata kuliah yang aplikatif dan tepat guna bagi sivitas akademika serta menyediakan sarana dan prasarana yang mendukung peningkatan kemampuan dan keahlian mahasiswa.
  2. Mengembangkan pola kerja mandiri serta kerjasama dan wawasan kewirausahaan.
  3. Membina hubungan dengan industri untuk mengembangkan keilmuan dan relasi bagi mahasiswa dan tenaga pendidik.

TUJUAN

  1. Menghasilkan produk Tridharma Pendidikan dengan menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan, penelitian serta pengabdian masyarakat.
  2. Menghasilkan dan lulusan mempunyai kemampuan dalam hal konsep dan ketrampilan teknikal dibidang desain komunikasi visual sehingga mampu menghadapi tuntutan dunia usaha/ industri serta mempunyai wawasan kewirausahaan (Entrepreuneurship & Intrapreuneurship).
  3. Sivitas akademika mempunyai hubungan dan relasi dengan dunia yang terkait di bidang Desain Komunikasi Visual.
Baca Juga:   Biaya Kuliah S2 Universitas Bakrie (UB) Jakarta

Syarat Pendaftaran S1:

  1. Minimal lulusan D3/Pindahan S1 terakreditasi.
  2. Mengisi formulir pendaftaran
  3. Fotokopi ijazah dan transkrip nilai terakhir yang telah dilegalisir 2 lembar atau surat keterangan pindah studi asli dan transkrip nilai terakhir yang dilegalisir (bagi mahasiswa/i pindahan).
  4. Surat keterangan bekerja/SK pengangkatan pegawai (min telah bekerja 1 tahun bagi Ekstensi).
  5. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)/Surat keterangan baik dari instansi.
  6. Surat keterangan sehat dari dokter.
  7. Surat pernyataan bersih dari penyalahgunaan narkoba, bermeterai.
  8. Pakta integritas, bermeterai.
  9. Surat keterangan tidak buta warna (khusus program studi Teknik Informatika, Teknik Industri, Arsitektur, Desain Komunikasi Visual, Pendidikan Fisika, dan Pendidikan Biologi).
  10. Fotokopi akta kelahiran/Kartu Keluarga (KK) 1 lembar.
  11. Fotokopi KTP.
  12. Fotokopi Kartu Perlindungan Sosial (KPS) jika ada.
  13. Print out bukti terdaftar di website Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDPT) http://forlap.ristekdikti.go.id/mahasiswa (bagi mahasiswa pindahan dan lulusan Diploma).
Baca Juga:   S1 Desain Komunikasi Visual (DKV) ITHB Bandung

Kampus A

Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530

Kampus B

Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760

 

Catatan : Apabila ada perubahan atau perbedaan informasi, maka yang berlaku adalah yang ada di website resmi UNINDRA.


Web Populer: Biaya | Info Kerja | Polling | Berita | Lowongan Kerja

Bikin Polling di PollingKita.com, Informasi Lowongan Kerja di www.InfoKerja.net, Informasi Biaya di www.Biaya.info